Pendampingan konsultasi terkait Surveillance ISO 9001:2015. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan sistem manajemen mutu yang diterapkan tetap sesuai standar dan terus mengalami peningkatan.
Melalui sesi konsultasi yang dimulai dari tanggal 28-29 November 2024 ini, BPVP Bantaeng bersama Konsultan Sistem Manajemen , Bapak Mohamad Samsul Hadi , mengevaluasi proses, dokumen, dan implementasi sistem untuk menjaga kualitas pelayanan pelatihan vokasi. Pendampingan ini juga menjadi langkah strategis dalam mempersiapkan audit surveillance dan mempertahankan reputasi BPVP Bantaeng sebagai lembaga pelatihan berbasis kompetensi yang unggul.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *